Serum Pencerah Wajah Terbaik - Hi teman teman, kali ini aku akan review produk terbaru yaitu Serum Pencerah Wajah Terbaik dari Pond's. Siapa sih yang ngga kenal produk dari Pond’s? Produk kecantikannya sudah menemaniku sedari remaja lho. Aku punya banget kenangan sama Pond’s. Mulai dari awal pertama cuci muka waktu ABG, Pond;s adalah produk pertama yang aku coba. Oleh karenanya aku penasaran sekali dengan produk Pond’s kali ini.